ESSENCE OIL
Siapa sih yang ga kenal dengan essen bagi para pemancing semua pasti mengenal zat ekstrak untuk aroma umpan, awal awal belajar mancing saya merasa kesulitan dan susah dalam meramu rasikan atau oplosan essen kadang terlalu menyengat, kadang aromanya mudah hilang tidak tahan lama, dan kadang tanya ke para suhu pun hanya sebatas gambaran umum saja.... mungkin takut tanya rahasia oplosan saktinya... jadi jangan percaya kepada tukang mancing hehe....
Dalam tulisan ini saya tidak akan membahasan racikan oplosan umpan hanya akan membahas komplosisi racikan oplosan saya. yang dapat ditulis disini. dalam umpan itu harus ada menu utama atau aroma yang akan ditonjolkan misal wangi, segerer, bau dan amis berarti essen tersebut komposisinya yang paling banyak segangkan sisanya pelengkap. kemudian harus ada ekstrak pengikat dalam racikan tersebut yaitu berfungsi mengikat semua essen tersebut menjadi satu bisa menggunakan minyak nilai atau virgin oil yang banyak dijual dipasaran.
Kemudian harus ada pencampur atau mix yaitu menyatukan semua essen menjadi satu nah inilah yang sangat menentukan dan kunci utamanya, biasanya ekstrak ini digunakan digunakan di industri makanan dan banyak dijual ditoko-toko bahan kimia. namanya PG Propylene Glycol.
Cara penggunaanya setelah kita oplos racikan essen campurkan Propylene Glycol. takarannya biasanya saya menggunakan 1/3 dari volume racikan. alhd sepanjang ikut galatama.... selalu tidak mengecewakan
apa yang saya tulis belum tentu benar gali informasi sebanyak banyaknya itu lebih baik....
Comments
Post a Comment